Bunga PapanBunga MejaBunga Duka Cita
Bunga Standing
Bunga Tangan

















Bunga Dan Boneka
Box Bunga
Dekorasi Mobil
Krans Duka
Parcel Lebaran

Makna Bunga Mawar Menurut Warna


Memberikan hadiah berupa bunga mawar pada saat hari valentine ataupun saat seseorang berulang tahun, tentunya sering sekali menjadi sebuah gagasan yang cemerlang dan tentunya dapat membuat penerimanya merasa berbunga-bunga. Namun, taukah anda bahwa arti makna bunga mawar untuk tiap warna berbeda-beda? Tentunya kita tak ingin memberikan bunga mawar yang tidak cocok dengan tujuan kita. Nah, untuk menambah pengetahuan anda mengenai makna yang dimiliki oleh setiap warna bunga mawar, toko bunga ananda akan memaparkan arti/makna dari setiap warna bunga mawar.

Mawar Merah/Red Rose

Warna merah pada bunga mawar ini menunjukan rasa cinta, rasa hormat, keindahan, romantis, dan juga bisa digunakan untuk melambangkan pujian kepada orang yang kita sayangi. tetapi jika diartikan sebagai warna pada bunga, warna merah ini pastinya melambangkan rasa sayang dan cinta kasih yang sangat besar sekali.

Mawar Putih/White Rose

Warna putih pada bunga mawar ini melambangkan rasa cinta yang sejati, kemurnian hati, kesucian, dan juga keanggunan. Jika bunga ini diberikan kepada kekasih kita, maka ia akan semakin yakin bahwa kita sangat mencintai dan menyayangi selamanya. Mawar putih ini juga sangat cocok untuk diberikan pada sahabat kita sebab warna putih melambangkan persahabatan yang sejati.

Mawar Merah Muda/Pink Rose

Warna merah muda pada bunga mawar ini melambangkan penghormatan, kebahagiaan, kelembutan, dan pastinya juga pujian kepada orang yang kita tuju. Jika warna merahnya lebih muda bisa kita artikan sebagai sebuah ungkapan kekaguman, sementara itu untuk warna pink yang lebih tua dapat kita artikan sebagai rasa terima kasih kepada orang yang kita berikan.

Mawar Kuning

Warna kuning pada bunga mawar ini melambangkan rasa persahabatan yang tinggi, keceriaan, kekeluargaan, serta kegembiraan. Namun tak jarang juga orang yang mengira bahwa warna kuning pada mawar ini melambangkan rasa benci serta cemburu.

Mawar Hitam

Warna hitam pada bunga mawar ini melambangkan Kebencian itu adalah hal yang sangat manusiawi bagi kita umat manusia. Lalu cara untuk mengungkapkannya pun juga pastinya berbeda-beda, ada yang diungkapkan dengan langsung, dan ada juga yang Cuma disimpan dalam hati. Nah, ketimbang kita hanya sakit hati sendiri dan menyimpannya, perasaan kebencian itu dapat kita ungkapkan melalui bunga mawar hitam ini.
Mawar Hijau
Warna hijau pada bunga mawar ini adalah keharmonisan, kesuburan, dan kesejahteraan. Warna ini juga merupakan sebuah indikasi dari perdamaian serta ketenangan. Selain itu, bunga mawar hijau ini juga bisa diartikan sebagai sebuah harapan untuk membuat kehidupan yang baru nanti lebih sejahtera ataupun harapan untuk mendapatkan kesehatan yang lebih baik lagi.

Mawar Peach

Warna peach pada bunga mawar ini adalah sebagai sebuah lambang untuk mengutarakan perasaan pertemanan kita kepada kawan maupun teman kita. Hal ini dikarenakan bahwa warna peach ini adalah sebuah warna yang melambangkan sebuah kehangatan ikatan yang sudah terjalin.

TOKO KAMI

- Toko Bunga Jakarta
- Florist Bogor
- Toko Bunga Tangerang
- Toko Bunga Depok
- Toko Bunga murah Bekasi
- Florist Jogja
- Toko Bunga Medan
- Toko Bunga 24 Jam
HUBUNGI KAMI

021 - 8590 3717

0813 8635 1992
0813 8635 1992

D6FF60E5


ADINDA FLORIST JAKARTA

- Pusat Belanja Bunga Online
- Toko Bunga Terbaik
- Siap Melayani Pemesanan 24 Jam
- Pelayanan Profesional & Tercepat
- Terpercaya Se-Indonesia
- Bunga Berkualitas Baik & Segar
- Pelayanan Yang Ramah
- Memberikan Informasi Produk
- Memberikan Jasa Pengiriman Express
- Memberikan Hasil Yang Terbaik
Copyright © 2016 AnaFlorist | Pusat Belanja Bunga Online | All Rights Reserved